Bedah Saham CBRE Lengkap, Cek Penjelasannya Berikut Ini

Berikut ini kami akan mengajak Anda untuk bedah saham CBRE satu ini dimana dapat dijadikan sebagai pilihan. Ketika Anda memutuskan untuk terjun ke dalam dunia saham, tentu ada sejumlah emiten yang dapat dipilih bukan? 

Pemilihan emiten inilah sebaiknya harus berhati-hati karena nantinya akan berpengaruh terhadap penghasilan Anda nantinya. Dari sekian banyaknya emiten, maka Anda dapat mempertimbangkan keberadaan dari saham CBRE satu ini. 

Bedah Saham CBRE, Berikut Profil Singkatnya 

Bagi Anda yang ingin bedah saham laju dari CBRE ini maka perlu memahami dahulu bagaimana profil singkat dari perusahaan satu ini. Dimana PT CBRE atau Cakra Buana Resources Energi Tbk adalah sebuah perusahaan dimana bergerak di bidang jasa angkutan laut. 

Adapun fokus dari perusahaan satu ini adalah menyediakan jasa pengiriman untuk wilayah seluruh Indonesia ataupun mancanegara nantinya. Keberadaan dari perseroan inilah sudah berdiri sejak bulan Juni 2016 silam di Jakarta.


Hingga sekarang, Perseroan inilah sudah mempunyai dan mengoperasikan armada sebanyak 2 unit kapal tuna sekaligus 5 unit kapal tongkang. Adapun kapasitas dari kedua armada tersebut adalah 2.000 MT hingga 8000 MT. 

Agar kegiatan usaha tersebut dapat ditunjang dengan baik maka mereka juga menawarkan jasa pengangkutan melalui laut untuk beberapa jenis komoditas seperti tambang, alat berat, barang konstruksi, barang-barang pertanian dan masih banyak lagi. 

Tidak sampai d isitu saja PT CBRE inilah juga sudah resmi mencatatkan saham perdananya di Bursa Efek Indonesia atau BEI. Dimana pihak dari CBRE sendiri melepas sekitar 738 juta saham baru atas nama setara dengan 16,26% dari total modal yang ditempatkan sekaligus di setor penuh. 

Daftar dari Saham CBRE Lengkap

Seperti sudah disinggung sebelumnya bahwa keberadaan dari perusahaan satu ini sudah menawarkan sekitar 738 juta lembar saham baru. Ini merupakan saham jenis biasa yang dapat atas nama dengan nominal sebesar 25 rupiah per lembar sama atau sama dengan 16,26% dari jumlah total modal. 

Adapun proses penawaran umum dari perdana saham inilah kepada masyarakat ternyata berkisar dari Rp100-Rp110. Tidak sampai di situ saja, PT CBRE juga mempunyai rencana untuk menerbitkan Waran seri I dengan jumlah mencapai1.324.400.000 lembar.


Untuk rasio dari saham dengan Waran Seri I yakni 5:9. Ini berarti nantinya setiap pemegang 5 saham baru saat penjatahan dari final IPO juga akan mendapatkan 9 warana Seri I. Informasi penting lainnya sesuai dengan prospektus perseroan, sebelum IPO ternyata terdapat 4 pemegang saham CBRE. 

Pemegang-pemegang tersebut diantaranya adalah PT Omudas Investment Holdco (OIH), PT Bima Harsa Rahardja, PT Republik Capital Indonesia serta Harlienna Qisthi. 

Apabila Anda ingin terjun ke dalam dunia saham, maka terdapat berbagai macam emiten yang dapat dipilih seperti CBRE ini. Demikian penjelasan mengenai bedah saham CBRE lengkap dimana dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama